Visitasi Penilaian Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS) - News - BPS-Statistics Indonesia Ciamis Regency

Layanan SAPA DATA bisa diakses melalui whatsapp 0819-0824-9530 | Telah terbit Publikasi Kabupaten Ciamis Dalam Angka 2024 | Indeks Pembangunan Manusia (Umur Harapan Hidup Hasil Long Form SP2020) Tahun 2023 sebesar 73,12 | Persentase penduduk miskin Kabupaten Ciamis tahun 2023 sebanyak 7,42 persen.

Visitasi Penilaian Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS)

Visitasi Penilaian Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS)

July 16, 2024 | Other Activities


Visitasi adalah tahapan ke-4 dalam proses Evaluasi Penyelenggaraan Statistik Sektoral (EPSS), setelah sebelumnya melalui proses penilaian mandiri oleh Tim Penilai Internal (TPI), penilaian dokumen oleh Tim Penilai Badan (TPB) dan interviu. Pada tahapan visitasi, TPB menggali informasi lebih lanjut bukti dukung yang sudah dikumpulkan pada tahapan sebelumnya. Kegiatan visitasi dari TPB terhadap Pemerintah Daerah Kabupaten Ciamis dilaksanakan di Kantor BPS Kabupaten Ciamis.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten CiamisJl. R.A.A. Kusumahsubrata Komplek Perkantoran Kertasari

Ciamis 46213

Jawa Barat - IndonesiaE-mail: bps3207@bps.go.idTelp: +62 265 771322Fax: +62 265 771322

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia